Program Bantuan Konferensi Internasional

Salam Inovasi, Salam Publikasi…. Telah dibuka kembali Pengajuan Bantuan Dana Diseminasi Konferensi Ilmiah Tahun 2024 bagi Dosen di lingkungan Universitas Sumatera Utara. Segera Ajukan Permohonan anda melalui Laman sipustaha.usu.ac.id dan melampirkan hardcopy permohonan ke Sekretariat LIPIHKi di Gedung LIPIHKI dan Enterprise USU ( Di depan Fakultas Hukum ) ✅Kesempatan terbuka bagi dosen yang mengikuti Konferensi […]